Kisi-Kisi UN 2017 - Memasuki semester 2 tahun ajaran 2016/2017,
menjadi pertanda bahwa sebentar lagi para peserta didik akan menghadapi
Ujian Nasional tahun 2017. Banyak persiapan yang dilakukan dalam rangka
menghadapi UN 2017 ini.
Lalu apakah kisi-kisi UN 2017 untuk jenjang SD sudah tersedia untuk didownload?
Untuk saat ini kisi-kisi UN 2017 SD/MI sudah bisa diunduh:
Download Kisi-Kisi Ujian Nasional ( UN) 2017 SD
Selain itu, kambagikan juga Kisi -kisi UN untuk beberapa jenjang yang berumber dari website BNSP, diantaranya:
- Surat Edaran Badan Standar Nasional Pendidikan ( BNSP) No 0075/SDAR/BSNP/XII/2016 mengenai Kisi-Kisi UN Tahun Pelajaran 2016/2017 (download disini) ;
- Kisi-Kisi Ujian Nasional ( UN) SMP/MTs Tahun Pelajaran 2016/2017 (download disini);
- Kisi-Kisi Ujian Nasional ( UN) SMA/MA, Sekolah Menengah Teologi Kristen, dan Sekolah Menengah Agama Katolik Tahun Pelajaran 2016/2017 (download disini);
- Kisi-Kisi Ujian Nasional Sekolah ( UNS) Menengah Kejuruan/Madrasah Aliyah Kejuruan Tahun Pelajaran 2016/2017 (download disini);
- Kisi-Kisi Ujian Nasional Sekolah ( UN) Menengah Atas Luar Biasa ( LB) Ketunaan Netra/Daksa/Laras,Menengah Atas Luar Biasa ( SMALB) Ketunaan Rungu, SMPLB Ketunaan Netra/Daksa/Laras, dan SMPLB Ketunaan Rungu Tahun Pelajaran 2016/2017 (download disini);
- Kisi-Kisi Ujian Nasional Program Paket B dan Paket C Tahun Pelajaran 2016/2017 (download disini).
Dan berikut ini ada beberapa kebijakan penting yang berkaitan dengan pelaksanaan UN yang terambil dari situs resmi UN.Kemdikbud.go.id diantaranya:
- Ujian Nasional ( UN) tetap dilaksanakan
- Ujian Sekolah ditingkatkan mutunya menjadi USBN 2017 (Ujian Sekolah Berstandar Nasional) untuk beberapa mata pelajaran
- Memperluas pelaksanaan jujian berbasis komputer, baik UN maupun USBN
Demikian artikel kami mengenai Kisi-kisi UN 2017 jenjang SD, SMP dan SMA. Silahkan download. Semoga bermanfaat.
Posting Komentar